SlideShare a Scribd company logo
PENELITIAN
BERBASIS
KURIKULUM
KELOMPOK
6
RAHMA KHAIRANI PUTRI (4123121054)
SITI ANNISA (4123121071)
SITTY SUGMA ALDILA (4123121072)
UTAMI PUTRI (4123121077)
FISIKA DIK B 2012
Pengertian Penelitian Berbasis
Kurikulum
Merumuskan Masalah
Kurikulum Dalam Penelitian
PENGERTIAN PENELITIAN
BERBASIS KURIKULUM
Penelitian berbasis kurikulum dapat diartikan
sebagai bagian dari usaha pemecahan masalah
yang didasarkan atas seperangkat/sistem
rencana dan pengaturan mengenai isi dan bahan
pelajaran serta cara yang digunakan sebagai
pedoman untuk menggunakan aktivitas belajar
mengajar, sehingga tujuan-tujuan pendidikan
tercapai.
Bentuk perumusan masalah yang dirumuskan ada
beberapa jenis/bentuk, di antaranya :
1. Perumusan masalah menunjukkan rumusan yang
jelas, tidak menduakan arti.
2. Pernyataan sebaiknya dinyatakan dalam bentuk
pertanyaan.
3. Perumusan masalah penelitian dapat bervariasi,
tergantung pada kesenangan peneliti.
4. Perlu adanya kehati-hatian, jeli, dalam mengevaluasi
rumusan masalah penelitian.
Merumuskan Masalah Kurikulum
Dalam Penelitian
5.Permasalahan haruslah secara tepat dinyatakan
agar memungkinkan peneliti untuk memilih
fakta yang diperlukan dalam penyelesaian
masalah penelitian.
6.Permasalah itu mesti dapat dijawab dengan jelas
berapa pun jumlah jawaban yang diberikan harus
memenuhi persyaratan.
7.Setiap jawaban dari permasalahan penelitian
harus dapat diuji dan dibuktikan oleh orang lain.
Kriteria Masalah yang Diteliti
1. Masalah itu memiliki skope yang
terbatas, spesifik dan terdiri dari
konsep-konsep yang jelas.
2. Masalah yang diteliti itu memiliki
rujukan empiris.
3. Masalah itu sendiri memungkinkan
untuk diteliti.
Pola Praktis Perumusan Masalah
Penelitian
1) Pola pertama, merumuskan masalah
dalam bentuk pertanyaan penelitian.
2) Pola kedua, masalah dirumuskan
dalam bentuk kalimat pernyataan.
Contoh Masalah Kurikulum dalam
Penelitian yang Dirumuskan dalam
Bentuk Pertanyaan
1. Bagaimanakah implementasi dari Kurikulum
2013?
2. Bagaimana kajian terhadap penerapan
Kurikulum 2006 yang berujung pada kesimpulan
urgensi perpindahan kepada Kurikulum 2013?
3. Adakah evaluasi menyeluruh terhadap uji coba
penerapan Kurikulum 2013 setelah setahun
penerapan di sekolah-sekolah yang ditunjuk?
4. Seberapa besar pengaruh ketidaksiapan guru
menerapkan metode pembelajaran pada
Kurikulum 2013?
Jika dirumuskan dengan bentuk kalimat
pernyataan, rumusan masalah di atas akan menjadi
kalimat berikut :
1. Implementasi dari Kurikulum 2013.
2. Kajian terhadap penerapan Kurikulum 2006 yang
berujung pada kesimpulan urgensi perpindahan
kepada Kurikulum 2013.
3. Evaluasi menyeluruh terhadap uji coba penerapan
Kurikulum 2013 setelah setahun penerapan di
sekolah-sekolah yang ditunjuk.
4. Pengaruh ketidaksiapan guru menerapkan metode
pembelajaran pada Kurikulum 2013.
Tema Utama dalam Perumusan Masalah
Penelitian
• Tema evaluasi adalah tema perumusan masalah
penelitian yang bertujuan menguji efektif
tidaknya suatu program pendidikan.
• Tema solusi adalah perumusan masalah
penelitian yang didasarkan pada upaya mencari
pemecahan atas gejala yang dianggap
mengganggu pencapaian tujuan pembelajaran.
• Tema kesenjangan antara harapan dan
kenyataan adalah tema perumusan yang
berusaha mencari jawaban mengapa gejala
tertentu bertentangan dengan teori.
Penelitian berbasis kurikulum

More Related Content

Penelitian berbasis kurikulum

  • 2. KELOMPOK 6 RAHMA KHAIRANI PUTRI (4123121054) SITI ANNISA (4123121071) SITTY SUGMA ALDILA (4123121072) UTAMI PUTRI (4123121077) FISIKA DIK B 2012
  • 3. Pengertian Penelitian Berbasis Kurikulum Merumuskan Masalah Kurikulum Dalam Penelitian
  • 4. PENGERTIAN PENELITIAN BERBASIS KURIKULUM Penelitian berbasis kurikulum dapat diartikan sebagai bagian dari usaha pemecahan masalah yang didasarkan atas seperangkat/sistem rencana dan pengaturan mengenai isi dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman untuk menggunakan aktivitas belajar mengajar, sehingga tujuan-tujuan pendidikan tercapai.
  • 5. Bentuk perumusan masalah yang dirumuskan ada beberapa jenis/bentuk, di antaranya : 1. Perumusan masalah menunjukkan rumusan yang jelas, tidak menduakan arti. 2. Pernyataan sebaiknya dinyatakan dalam bentuk pertanyaan. 3. Perumusan masalah penelitian dapat bervariasi, tergantung pada kesenangan peneliti. 4. Perlu adanya kehati-hatian, jeli, dalam mengevaluasi rumusan masalah penelitian. Merumuskan Masalah Kurikulum Dalam Penelitian
  • 6. 5.Permasalahan haruslah secara tepat dinyatakan agar memungkinkan peneliti untuk memilih fakta yang diperlukan dalam penyelesaian masalah penelitian. 6.Permasalah itu mesti dapat dijawab dengan jelas berapa pun jumlah jawaban yang diberikan harus memenuhi persyaratan. 7.Setiap jawaban dari permasalahan penelitian harus dapat diuji dan dibuktikan oleh orang lain.
  • 7. Kriteria Masalah yang Diteliti 1. Masalah itu memiliki skope yang terbatas, spesifik dan terdiri dari konsep-konsep yang jelas. 2. Masalah yang diteliti itu memiliki rujukan empiris. 3. Masalah itu sendiri memungkinkan untuk diteliti.
  • 8. Pola Praktis Perumusan Masalah Penelitian 1) Pola pertama, merumuskan masalah dalam bentuk pertanyaan penelitian. 2) Pola kedua, masalah dirumuskan dalam bentuk kalimat pernyataan.
  • 9. Contoh Masalah Kurikulum dalam Penelitian yang Dirumuskan dalam Bentuk Pertanyaan 1. Bagaimanakah implementasi dari Kurikulum 2013? 2. Bagaimana kajian terhadap penerapan Kurikulum 2006 yang berujung pada kesimpulan urgensi perpindahan kepada Kurikulum 2013? 3. Adakah evaluasi menyeluruh terhadap uji coba penerapan Kurikulum 2013 setelah setahun penerapan di sekolah-sekolah yang ditunjuk? 4. Seberapa besar pengaruh ketidaksiapan guru menerapkan metode pembelajaran pada Kurikulum 2013?
  • 10. Jika dirumuskan dengan bentuk kalimat pernyataan, rumusan masalah di atas akan menjadi kalimat berikut : 1. Implementasi dari Kurikulum 2013. 2. Kajian terhadap penerapan Kurikulum 2006 yang berujung pada kesimpulan urgensi perpindahan kepada Kurikulum 2013. 3. Evaluasi menyeluruh terhadap uji coba penerapan Kurikulum 2013 setelah setahun penerapan di sekolah-sekolah yang ditunjuk. 4. Pengaruh ketidaksiapan guru menerapkan metode pembelajaran pada Kurikulum 2013.
  • 11. Tema Utama dalam Perumusan Masalah Penelitian • Tema evaluasi adalah tema perumusan masalah penelitian yang bertujuan menguji efektif tidaknya suatu program pendidikan. • Tema solusi adalah perumusan masalah penelitian yang didasarkan pada upaya mencari pemecahan atas gejala yang dianggap mengganggu pencapaian tujuan pembelajaran. • Tema kesenjangan antara harapan dan kenyataan adalah tema perumusan yang berusaha mencari jawaban mengapa gejala tertentu bertentangan dengan teori.